Berita
Bakung : Tradisi Lisan Masyarakat Adat Dayak Bahau Busang
Oleh Andreas Ongko Wijaya Hului Waktu hampir petang, Hipui mendengar sebuah lantunan syair dari sebuah pondok ladang. Lantunan syair itu menembus ingatan masa lalunya, ketika masih bersama orangtua dan saudaranya di  Naha Aruq, sebuah dusun yang jauh berada di pedalaman Hulu Mahakam, Kaliman

image article
BPAN Inisiasi Gerakan Pulang Kampung
Budi Baskoro Infokom AMAN Kotawaringin Barat Ada sebuah ironi yang dialami Pemuda Adat. Banyak dari mereka yang tinggal di pedalaman, lalu pergi ke kota, untuk mengubah nasib. Namun itu tidak semua berhasil. Sementara kampung halaman, tempat beragam komunitas adat Nusantara tersebar, kondisinya b
image article
Devi Anggraini: Perempuan Adat Punya Peran Sentral Memastikan Keberlanjutan Hidup Komunitas Adat
Jamal Bobero Infokom AMAN Maluku Utara Hari perayaan Kemerdekaan Indonesia yang ke-75, ramai dengan perbincangan soal pakaian adat. Pasalnya, secara berturut-turut Presiden Joko Widodo (Jokowi) tampil mengenakan busana adat dari Nusa Tenggara Timur (NTT). Dalam upacara 17 Agustus, pakaian adat ke
image article
Ward Berenschot: Penting Mengombinasikan Gerakan Berbasis Hak Atas Tanah dan Hak Warga Negara
Supriyadi Sudirman Infokom AMAN Maluku Utara Pengabaian hak atas tanah di Indonesia dimulai sejak zaman kolonial Belanda yang membatasi hak untuk memiliki tanah bagi masyarakat. Ironisnya, setelah Indonesia merdeka, praktek kolonial tetap dipraktekkan. Hal itu diungkap oleh Ward Berenschot, Profe
image article
Pengakuan Negara Terhadap Masyarakat Adat Masih Setengah Hati
Supriyadi Sudirman Infokom AMAN Maluku Utara Masyarakat Adat di Nusantara hingga kini masih terus berjuang merebut hak konstitusionalnya selaku warga bangsa. Hal ini tidak lepas dari fakta bahwa selama ini, Masyarakat Adat menjadi kelompok yang paling rentan terhadap kriminalisasi, instimidasi ba
image article
Sekjend KPA: Kedaulatan Wilayah Adat Adalah Solusi Krisis
Jamal Bobero Infokom AMAN Maluku Utara Menurut catatan Konsorsium Pembaruan Agraria (KPA), konflik agraria terkait dengan penggusuran dan perampasan tanah untuk sektor perkebunan, dari satu dekade pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudoyono (SBY) dan lima (5) tahun periode pertama masa pemerint
image article
Sekjend AMAN: Indonesia Sedang Menjagal Dirinya Sendiri Lewat Omnibus Law.
Supriyadi Sudirman Infokom AMAN Maluku Utara Awal 1 Agustus 2020 lalu, disertai tagar “Menjaga Indonesia”, IDN Times dalam serial webinar mengangkat berbagai problem yang melanda Bangsa Indonesia. IDN Times yang berdiri sejak 2014, meluncurkan #MenjagaIndonesia sebagai rangkaian kampa
image article
Nicholas Saputra: Kita Harus Belajar Cara Menjaga Alam Pada Masyarakat Adat.
Supriyadi Sudirman Infokom AMAN Maluku Utara "Kita seharusnya belajar lebih banyak dari Masyarakat Adat soal bagaimana menjaga alam, lingkungan, sosial dan cara menjaga warisan budaya turun temurun," kata aktor film Nicholas Saputra, Hal ini disampaikan Nico, sapaan akrabnya saat hadir
image article
Memahami Dimensi-dimensi Kemiskinan Masyarakat Adat
Download Memahami Dimensi-dimensi Kemiskinan Masyarakat Adat
image article
Bupati Tapanuli Utara Resmikan Rumah Pembibitan Kemenyan di Komunitas Adat Tornauli
Bupati Tapanuli Utara, Drs.Nikson Nababan meresmikan Rumah Pembibitan Kemenyan, miliki Komunitas Masyarakat Adat Huta Tornauli, Desa Manalu Dolok, Kecamatan Parmonangan, Rabu (12/8/2020). Peresmian dimaksud ditandai dengan seremonial pengguntingan pita, rumah pembibitan seluas kurang lebih 500 meter